News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Polsek Rengasdengklok Ajak Petugas Ronda Sama-Sama Cegah Gukamtibmas

Polsek Rengasdengklok Ajak Petugas Ronda Sama-Sama Cegah Gukamtibmas

SuryaBatara - Polres Karawang Polda Jabar - Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Rengasdengklok Polres Karawang Polda Jabar, Melaksanakan Patroli malam sekaligus ngawangkong, Jumat dini hari, (11/07/2025) pukul.00.40 Wib

Patroli sekaligus ngawangkong yang dilakukan Aipda Audien Prasetya dan Bripka Fazar Lesmana bersama warga berlangsung di pos ronda Dusun Sasak Desa Amansari Kec. Rengasdengklok
Kab.Karawang

Selaku anggota bhabinkamtibmas Polsek Rengasdengklok, memberikan himbauan Kamtibmas kepada warga Desa Amansari melalui Kegiatan ngawangkong, Ucap Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Fiki Novian Ardiansyah.S.H.,S.IK.,M K.P.,M.Si. Melalui Kapolsek Rengasdengklok Kompol H.Edi Karyadi.SH. Jumat (11/07/2025)

"Kata Kapolsek, Dalam Kegiatan Ngawangkong, anggota bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan Kamtibmas agar tingkatkan kewaspadaan guna antisipasi terjadinya tindak kejahatan C3. Curat, Curas,Curanmor dan tawuran," Ujar Kapolsek

“Lanjut Kapolsek, Kami berharap masyarakat jangan mudah terprovokasi oleh oknum yang tidak bertanggung jawab, yang tujuannya akan memecah belah warga. jangan mudah percaya dengan berita-berita Hoxs di Media Sosial yang belum tentu kebenaranya, mari kita bersama-sama menjaga Kamtibmas,” pungkas nya

Polres Karawang AKBP Fiki Novian Ardiansyah
Imam A

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar